Ngamen Gratis
Tulisan ini sering kita jumpai di warung Bakso, warung Mie Ayam dsb.
'Gratis' berasal dari Bahasa Belanda yang berarti 'Bebas', 'Cuma-cuma'
Berati 'Ngamen Gratis' dapat sepadan dengan 'Bebas dari Pengamen'
Salam takzim!
Home
Serba-Serbi Bahasa Indonesia
Apa Maksud dari 'Ngemen Gratis'?
Posting Komentar